Rabu, 4 Desember 2024

PPATK

Rekening Panji Gumilang dan Al Zaytun Diblokir: Transfer Bisa, Tarik Cuma Bisa 10%

TENTANGKITA.CO – PPATK sudah menetapkan beberapa rekening terkait Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun dan pimpinannya, Panji Gumilang, diblokir.Meski begitu, Menko Polhukam Moh. Mahfud MD memastikan bahwa dana wali santri masih bisa membayar uang sekolah misalnya lewat tranfser ke rekening...

Panji Gumilang Kemungkinan Menjadi Tersangka karena Dijerat 4 Pasal Ini

TENTANGKITA.CO – Syaikh Panji Gumilang, pimpinan Pondok Pesantren Al Zaytun, Indramayu, Jawa Barat, harus menghadapi persoala hukum dan berpotensi menjadi tersangka.Tidak tanggung-tanggung, Panji Gumilang harus menghadapi laporan polisi yang memungkinkan dia menjadi tersangka karena dipandang melanggar ketentuan dalam 4...

Mahfud MD Was-was Penetapan Panji Gumilang Jadi Tersangka Belum Juga Keluar, Duit di Rekening Habis

TENTANGKITA.CO- Menko Politik Hukum dan Keamanan (Polhukam), Mahfud MD mengaku was-was dengan belum adanya penetapan Panji Gumilang jadi tersangka.Pasalnya, pemerintah tidak bisa memblokir sepenuhnya rekening Panji Gumilang yang belum berstatus menjadi tersangka.Sehingga Panji Gumilang hingga saat ini masih bisa...

Ini Bunyi Pasal Pidana Yang Bisa Menjerat Panji Gumilang Sebagai Tersangka

TENTANGKITA.CO –  Setidaknya ada 4 pasal pidana yang bisa menjerat pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Panji Gumilang, sebagai tersangka termasuk untuk dugaan penistaan agama.Kemungkinan Panji Gumilang menjadi tersangka bisa berawal dari dugaan melakukan penistaan agama, penyebaran berita bohong,...

Rekening Panji Gumilang Diblokir Sampai Kapan? Ini Kata PPATK

TENTANGKITA.CO- Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) telah mengumumkan jika rekening Panji Gumilang diblokir.PPATK mengendus, ada dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU) dalam kasus Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Panji Gumilang.Seperti yang disampaikan Menko Polhukam Mahfud MD,...

WOW! Rekening Panji Gumilang Isinya Triliunan, Duit Pribadi atau Punya Al Zaytun Ya?

TENTANGKITA.CO- Besaran nominal uang dalam rekening Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun, Panji Gumilang akhirnya terbongkar.Bukan dari Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) atau kepolisian, tetapi malah terungkap dari pernyataan Panji sendiri.Yakni, saat dirinya mengisi ceramah usai Salat...

Kenapa PPATK Memblokir Rekening Panji Gumilang? Ini Alasan dan Dasar Hukumnya

TENTANGKITA.CO- Kenapa Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) memblokir rekening Panji Gumilang? Rupanya ada ketentuan khusus terkait hal ini.Dalam pemblokiran rekening Panji Gumilang saat ini rupanya banyak yang mempertanyakan kepada PPATK.Hal ini disampaikan Humas PPATK, M Natsir Kongah...

Ternyata Begini Hitung-hitungan Transaksi di Rekening Panji Gumilang dan Al Zaytun yang Capai Rp15 Triliun Lebih

TENTANGKITA.CO – Transaksi di rekening Panji Gumilang dan pihak terkait seperti Pondok Pesantren Al Zaytun dilaporkan mencapai Rp15 triliun lebih.Angka Rap15 triliun lebih transaksi di rekening Panji Gumulang, pimpinan Ponpes Al Zaytun, merupakan hasil analisis dari Pusat Pelaporan dan...

Rekening Dibekukan, Panji Gumilang Tetap Tenang dan Yakin Uangnya Pasti Kembali

TENTANGKITA.CO- Pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) Panji Gumilang tidak begitu memikirkan terkait sejumlah rekeningnya yang dibekukan pemerintah.Ia bahkan tidak mau menanggapi soal rekening tersebut, karena meyakini uang yang ada tidak akan hilang."Ya nggak usah ditanggapi kalau diblokir tunggu sampai dibuka,...

Ratusan Rekening Panji Gumilang Diblokir PPATK, Curigai Adanya Transaksi Super Besar

TENTANGKITA.CO- Ratusan rekening milik Panji Gumilang diblokir Pusat Pelaporan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK).PPATK melakukan pemblokiran rekening milik Pimpinan Ponpes Al Zaytun untuk kepentingan analisis transaksi yang selama ini terjadi."Iya (memblokir seluruh rekening terkait Ponpes Al-Zaytun) dalam rangka proses analisis,"...

Latest News

Kompolnas: Penempatan Polri di TNI Khianati Reformasi

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Gagasan penempatan Polri di bawah TNI mengkhianati cita-cita reformasi. Pemisahan itu merupakan hasil dari gerakan reformasi...