Indonesia
News
                                                                                                        
Tahan Imbang Indonesia 2-2, Thailand Juarai Piala AFF 2020
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Indonesia kembali harus mengakui keunggulan Thailand  sebagai kampiun sepakbola Asia Tenggara setelah gagal membawa pulang Piala AFF 2020. Timnas Indonesia ditahan imbang 2-2 dalam laga kedua Piala AFF 2020 yang digelar Sabtu 1 Januari 2022 di Stadion...
Sport
                                                                                                        
Cek Fakta: Final AFF Diulang Setelah Thailand Didiskualifikasi Gara-gara Doping
TENTANGKITA, JAKARTA – Setelah timnas Indonesia dilumat Thailand 4-0 dalam laga pertama Final Piala AFF, muncul berbagai kabar yang berusaha mengangkat moral pasukan Garuda. Mulai dari memberikan motivasi bahwa masih ada harapan pada laga kedua dan cerita bahwa tim-tim besar...
Sport
                                                                                                        
Cek Fakta: Tidak Benar Thailand Didiskualifikasi dari AFF 2020 karena Kasus Doping
 TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Kabar tentang Thailand yang didiskualifikasi dari ajang AFF 2020 karena kasus doping berhembus kencang di dunia maya Indonesia. Di tengah publik Indonesia yang lesu darah gara-gara digulung Thailand 0-4 pada leg pertama Piala AFF, kabar menjadi secercah...
News
                                                                                                        
Benarkah Thailand Kena Kasus Doping di ajang Piala AFF 2020 dan Didiskualifikasi? Ini Faktanya
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Di internet beredar kabar bahwa Timnas Thailand terancam diskualifikasi karena salah satu pemainnya terlibat doping. Kabar ini belum bisa dikonfirmasi, apakah benar atau hanya isu pelipur lara pendukung tim Indonesia yang berada di ambang kekalahan di Final...
Sport
                                                                                                        
Tak Pernah Remehkan Indonesia, Thailand Janji Main Lebih Serius di Leg Kedua Final Piala AFF 2020
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Timnas Thailand tidak pernah meremehkan Indonesia meski sudah mengalahkan 0-4 dalam laga pertama final Piala AFF 2020 pada Rabu 29 Desember 2021. Pelatih Thailand Mano Polking mengingatkan pemain-pemainnya bahwa tim-tim terbaik di Liga Champion pernah kalah meski...
News
                                                                                                        
Takut Balas Dendam Indonesia, Thailand Lebih Serius Hadapi Leg Kedua Final Piala AFF
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pelatih Thailand Mano Polking mengingatkan pemainnya tidak berpuas diri saat menghadapi Indonesia pada leg kedua final Piala AFF di Singapura, Sabtu 1 Januari 2022, meski sempat unggul 4-0 pada leg pertama. Dia mewaspadai kebangkitan Indonesia pada leg...
News
                                                                                                        
Wow, Pemain Thailand Dapat Bonus Rp20 Miliar jika Menang Piala AFF, Lumayan Banget kan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pemain-pemain tim Thailand akan mendapatkan bonus gede jika berhasil mengangkat trofi Piala AFF 2020  mengalahkan Indonesia di final saat Tahun Baru nanti. Mereka sebelumnya sudah mendapatkan bonus 10 juta bath atau sekitar Rp4,2 miliar saat mengalahkan Vietnam...
News
                                                                                                        
Shin Tae-yong Ogah Menyerah, Siapkan Strategi Maksimalkan Potensi Pemain
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia tetap optimistis dan tidak mau menyerah menghadapi Thailand pada laga kedua final Piala AFF 2020. Setelah hancur lebih diobrak-abrik Thailand 0-4 pada leg pertama Rabu 29 Desember 2022, dia mengaku punya strategi...
News
                                                                                                        
Thailand Selangkah Lagi jadi Juara Piala AFF Keenam, Setelah Lumat Indonesia 4-0
TENTANGKITA, JAKARTA – Thailand selangkah lagi menjadi juara ke-6 kali setelah melumat Indonesia 4-0 pada leg 1 final Piala AFF 2020, kejuaraan sepakbola  paling bergengsi di Asia Tenggara ini. Kapten tim Thailand Chanathip Songkrasin bermain gemilang dan berhasil menciptakan dua...
News
                                                                                                        
Indonesia Mainkan 3 Bek Sejajar, Ini Link Live Streaming Indonesia vs Thailand Final AFF 2020
TENTANGKITA, JAKARTA – Timnas Indonesia memainkan  tiga bek sejajar dalam pertandingan final leg pertama Piala AFF 2020 melawan Thailand. Jika dalam posisi bertahan Indonesia bisa memainkan 5 bek di belakang atau formasi 5-4-1. Indonesia parkir bus. Sementara Thailand menggunakan  formasi 4-4-2...
Latest News
Dana Rp200 Triliun Mengalir ke Bank Himbara, Menkeu Purbaya: Bukan untuk Gaya-gayaan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA — Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa memastikan kebijakan menyalurkan dana sebesar Rp200 triliun ke bank-bank milik negara (Himbara)...
