Varian Omicron
News
Kasus Covid-19 Terus Naik, Infeksi Harian Tembus 32.000 Kasus
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Penularan Covid-19 di Indonesia terus meningkat dengan penambahan signifikan. Hari ini, Jumat 4 Februari 2022, pemerintah mengumumkan penularan Covid-19 mencapai 32.211 kasus baru. BACA JUGA: Panduan Isolasi Mandiri (Isoman) Covid-19 Omicron untuk Warga DKI JakartaPenambahan itu membuat total infeksi...
Nasional
Kasus Omicron Naik Tajam: Jangan Panik, Kenali Ciri & Cara Mencegah Penularan
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Omicron menyebabkan lonjakan kasus baru Covid-19 di Indonesia terutama DKI Jakarta, sehingga warga diminta mengenali ciri dan cara mencegah penularan varian itu.Di Jakarta, kasus harian Covid-19 berdasarkan data Kementerian Kesehatan 27 Januari 2021 melonjak drastis menembus...
Nasional
Kasus Baru Covid-19 DKI: 2 Januari 103 Kasus per Hari, 27 Januari 4.149 Kasus!
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Kasus harian Covid-19 di DKI Jakarta terus melonjak. Berdasarkan data Kementerian Kesehatan pada Kamis 27 Januari 2022, kasus Covid-19 bertambah sebanyak 4.149 kasus.Dari jumlah kasus harian tersebut, 3.920 kasus berasal dari transmisi lokal dan sisanya sebanyak...
Nasional
Sehari, Covid-19 di DKI Bertambah 2.100 Kasus, Naik 20 Kali Lipat Angka Awal Januari
TENTANGKITA, JAKARTA – Kasus harian Covid-19 di DKI Jakarta makin menggila. Data Kementerian Kesehatan 25 Januari 2022 menyatakan ada 2.190 kasus baru di Ibu Kota.Dari jumlah tersebut, 1.829 kasus berasal dari transmisi lokal dan sebanyak 361 kasus dari pelaku...
Nasional
Transmisi Lokal Covid-19 Mulai Dominasi Penyebaran Omicron!
TENTANGKITA, JAKARTA – Kasus Covid-19 di Indonesia mulai didominasi oleh varian Omicron yang berasal dari transmisi lokal.Fakta itu terpantau dari data Kementerian Kesehatan (Kemenkes) periode 1—22 Januari 2022 yang menyatakan kasus konfirmasi Covid-19 terus meningkat dalam 4 minggu terakhir.Menurut...
Nasional
Innalillahi, 2 Pasien Omicron Meninggal Dunia
TENTANGKITA, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan mencatat dua kasus konfirmasi Omicron meninggal dunia.Kedua kasus tersebut merupakan pelaporan fatalitas pertama di Indonesia akibat varian baru yang memiliki daya tular tinggi.“Satu kasus merupakan transmisi lokal, meninggal di RS Sari Asih Ciputat dan...
Nasional
Kasus Baru Covid-19 di Jakarta: Melejit Lagi, Hampir 2 Ribu per Hari Nih Pak Anies?
TENTANGKITA, JAKARTA – Kasus baru Covid-19 di DKI Jakarta mencapai 1.825 kasus baru pada 22 Januari 2022 yang ditengarai karena merebaknya varian Omicron.Angka tersebut melesat dibandingkan dengan data kemarin yang mencapai 1.484 kasus dan pada 20 Januari sebanyak 1.155...
Nasional
Syarat Pasien Omicron Dapat Isolasi Mandiri (Isoman) di Rumah
TENTANGKITA, JAKARTA – Pasien Covid-19 varian Omicron tetap dapat melakukan isolasi mandiri atau Isoman dengan sejumlah syarat.Ketentuan pasien Omicron dapat melakukan isoman tercantum dalam Surat Edaran Menteri Kesehatan RI Nomor HK.02.01/MENKES/18/2022 tentang Pencegahan dan Pengendalian Kasus COVID-19 Varian Omicron...
Nasional
Covid-19 di DKI: 2 Januari 102 Kasus, 20 Januari 1.155 Kasus Baru per Hari!
TENTANGKITA, JAKARTA – Laju kenaikan kasus harian Covid-19 di DKI Jakarta melesat selama Januari 2022 ini.Pada 1 Januari, penambahan harian kasus Covid-19 sebanyak 118 dan turun menjadi 102 kasus pada tanggal 2.Namun, memasuki tanggal 19 Januari, pertumbuhan kasus harian...
News
Infeksi Harian Covid-19 Tembus 1.700 Kasus, Puncak Omicron Februari-Maret
TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Infeksi harian Covid-19 di Indonesia bertambah 1.745 kasus, membuat total menjadi 4.275.528 kasus.
Dari total infeksi harian, transmisi lokal sebanyak 1.458 kasus dan infeksi dari Pelaku Perjalanan Luar Negeri (PPLN) sebanyak 287 kasus.
Kementerian Kesehatan mengungkapkan bahwa infeksi...
Latest News
Piala AFF 2024: Preview Vietnam vs Indonesia, Marselino Absen
TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Dua pesaing utama untuk gelar tahun ini akan saling berhadapan saat Vietnam dan Indonesia bertemu di...