Selasa, 30 April 2024

Jadwal Liga Inggris: Sabtu (13/4) dan Minggu (14/4)

Manchester City kini bakal kehilangan empat pemain mereka lantaran dibekap cedera. Yakni  Kyle Walker,   Nathan Ake,  Kevin De Bruyne dan Phli Foden.

Hot News

Meskipun Dilanda Badai Covid, Liga Premier Inggris Tetap Jalan Terus  Diperiode Akhir Tahun - iSports.idTENTANGKITA.CO, JAKARTA – Pekan Ke-33 Liga Inggris akan berlangsug Sabtu (13/4) dan Minggu (14/4). Dalam pekan ini, pertarungan untuk menjadi pemuncak  klasemen antara Arsenal, Liverpool dan Manchester Citu kembali bakal terjadi.

Sabtu ini, juara bertahan Manchester City berpeluang naik ke posisi puncak klasemen. Mereka akan menghadapi Luton Town di Stadion Etihad. Meskipun, pertarungan itu, dipastikan tidak akan berjalan mudah bagi Manchester City. Lawan mereka, dalam sembilan pekan terakhir, akan selalu menjadikan laga tersisa sebagai laga final.

Lantaran mereka berjuang untuk tetap berada di kasta tertinggi di kompetisi sepak bola Inggris. Luton kini bercokol di posisi ke-18 dari 20 peserta Liga Inggris.

Di sisi lain, Manchester City kini bakal kehilangan empat pemain mereka lantaran dibekap cedera. Yakni  Kyle Walker,   Nathan Ake,  Kevin De Bruyne dan Phli Foden.

Posisi puncak kini dikuasai Arsenal (71) sejak pekan lalu. Disusul Liverpool (71) dan Manchester City (70).  Selisih poin yang begitu tipis membuat mereka, hingga akhir musim ini, tidak boleh lengah. Di semua laga tidak boleh ada kata kalah. Minimal harus meraup seri.

Jadwal Sabtu (13/4)

  • 8:30 WIB – Newcastle vs Tottenham – Moji, Champions TV 5, Vidio
  • 21:00 WIB – Brentford vs Sheffield United – Vidio
  • 21:00 WIB – Burnley vs Brighton – Vidio
  • 21:00 WIB – Manchester City vs Luton Town – Champions TV 5, Vidio
  • 21:00 WIB – Nottingham Forest vs Wolverhampton – Vidio
  • 23:30 WIB – Bournemouth vs Manchester United – SCTV, Champions TV 5, Vidio
BACA DEH  Piala Asia U-23: Indonesia vs Korsel, Berharap Mukjizat? Live

Jadwal Minggu (14/4)

  • 20:00 WIB – Liverpool vs Crystal Palace – Champions TV 5, Vidio
  • 20:00 WIB – West Ham vs Fulham – Vidio
  • 22:30 WIB – Arsenal vs Aston Villa – Champions TV 5, Vidio

Baca Juga:

1
Arsenal
31225475+5171
2
Liverpool
31218272+4271
3
Man City
31217371+4070
4
Tottenham
31186765+2060
5
Aston Villa
32186866+1760
6
Man United
311541245-149
7
West Ham
321391052-448
8
Newcastle
311451265+1347
9
Chelsea
301281055+344
10
Brighton
3111101051+243
11
Wolves
311261344-542
12
Bournemouth
311181245-1041
13
Fulham
321161547-439
14
Crystal Palace
31791536-1830
15
Brentford
32781745-1329
16
Everton
31981432-1027
17
Nottingham Forest
32781740-1625
18
Luton
32671945-2025
19
Burnley
32472132-3519
20
Sheffield Utd
31372130-5216

 

 

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Semifinal Piala Asia U-23 2024: Indonesia vs Uzbekistan 0-2, Ke Olimpiade Tertunda

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Tim U-23 Indonesia menunda kepastian lolos ke Olimpiade 2024 di Paris, Prancis. Dalam laga semifinal di...