Senin, 29 April 2024

Kasus Baru Covid-19 di Jakarta: Hampir 1.500 Kasus per Hari, Omicron Makin Menggila

Kasus baru Covid-19 di DKI Jakarta mencapai 1.484 kasus baru pada 21 Januari 2022.

Hot News

TENTANGKITA, JAKARTA – Kasus baru Covid-19 di DKI Jakarta mencapai 1.484 kasus baru pada 21 Januari 2022 yang ditengarai karena merebaknya varian Omicron.

Angka tersebut melesat dibandingkan dengan data kemarin yang mencapai 1.155 kasus dan pada 19 Januari sebanyak 1.012 kasus.

Dari 1.484 kasus baru itu, sebanyak 1.298 berasal dari transmisi lokal dan 186 kasus dari pelaku perjalanan luar negeri (PPLN).

Lonjakan kasus baru di DKI Jakarta ditengarai karena varian Omicron makin merebak di Ibu Kota.

TENTANG KJP FEBRUARI 2022

Info Kapan KJP Plus Februari 2022 Cair, Pantau Tanggal Ini

Berikut ini data kasus baru harian Covid-19 selama Januari 2022:

21 Januari 1.484 kasus

20 Januari 1.155 kasus

19 Januari 1.012 kasus

18 Januari 670 kasus

17 Januari 493 kasus

16 Januari 566 kasus

15 Januari 720 kasus

14 Januari 554 kasus

13 Januari 478 kasus

12 Januari 412 kasus

11 Januari 537 kasus

10 Januari 360 kasus

9 Januari 393 kasus

8 Januari 278 kasus

7 Januari 300 kasus

6 Januari 267 kasus

5 Januari 259 kasus

4 Januari 115 kasus

3 Januari 150 kasus

2 Januari 102 kasus

1 Januari 118 kasus

TENTANG KARTU PRAKERJA GELOMBANG 23

Insentif Kartu Prakerja Gelombang 23: Penyebab Gagal Cair & Besaran Bantuan

BACA DEH  Hajar Arab Saudi 0-2, Uzbekistan Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U-23
Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Lokasi Nobar Semifinal Piala Asia U-23 Indonesia vs Uzbekistan, Lihat Di Sini

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Kemenpora RI) akan menggelar nonton bareng (nobar) Tim U-23 Indonesia...