Minggu, 19 Mei 2024

Harga Emas Hari Ini Kembali Naik

Hot News

TENTANGKITA.CO – Harga emas PT Antam pada Kamis (22/6/2023)  kembali naik Rp1.000 per gram dari harga Rabu (21/6/2023) menjadi Rp1.058.000.

Pada Rabu, harga emas Antam sempat menyentuh Rp1.057.000 dan  harga itu turun Rp4.000 dari harga Selasa (20/6/2023).

BACA JUGA: ASYIK! Ini 8 Restoran yang Kasih Kamu Diskon Gede dan Promo saat HUT Jakarta

Harga Emas Hari Ini, 22 Jun 2023

Berat (gr)Harga Dasar (Rp)Harga (+Pajak PPh 0.25%)
0,5579.000580.448
11.058.0001.060.645
22.056.0002.061.140
33.059.0003.066.648
55.065.0005.077.663
1010.075.00010.100.188
2525.062.00025.124.655
5050.045.00050.170.113
100100.012.000100.262.030
250249.765.000250.389.413
500499.320.0005000.568.300
1.000998.600.0001.001.096.500
Harga jual kembali (buyback) emas

Sementara itu harga jual kembali (buyback) harga emas Antam juga naik Rp 1.000 menjadi Rp940 ribu per gram dibandingkan dengan harga buyback pada Rabu, 21 Juni 2023 senilai Rp939 ribu per gram.

Pajak Penghasilan pasal 22 atas transaksi buy back

Sesuai dengan PMK No 34/PMK.10/2017, penjualan kembali emas batangan ke PT ANTAM Tbk dengan nominal lebih dari Rp 10 juta, dikenakan PPh 22 sebesar 1,5% (untuk pemegang NPWP dan 3 % untuk non NPWP). PPh 22 atas transaksi buy back dipotong langsung dari total nilai buy back.

 

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Laporan CPJ: Korban Jurnalis Dalam Perang Israel-Gaza

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Perang Israel-Gaza telah menimbulkan banyak korban jiwa bagi para jurnalis sejak Hamas melancarkan serangan yang belum...