Jumat, 17 Mei 2024

KJP Juli 2023 Cair Ayo Cek, Tapi Awas Ada Syarat Penggunaan

Ini informasi jumlah penerima dan besaran dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023

Hot News

TENTANGKITA.CO – Kartu Jakarta Pintar (KJP) Juli 2023 akhirnya cair pada Selasa (4 Juli 2023) melalui Pusat Pelayanan Pendanaan Personal dan Operasional Pendidikan (P4OP).

Dana bantuan ini nilainya tidak sama karena  berdasarkan tingkatan pendidikan.

BACA JUGA: HORE, KJP 2023 Bulan Juli Sudah Cair Hari Ini, Buruan Cek Status Penerima di kjp.jakarta go id

Untuk informasi jumlah penerima dan besaran dana KJP Plus Tahap I Tahun 2023 yakni:

1. SD/MI Jumlah penerima jenjang SD/MI: 313.154

Besaran dana: Rp 250.000 per bulan terdiri dari Biaya Rutin Rp 135.000 dan Biaya Berkala Rp 115.000.

Tambahan SPP untuk SD/MI swasta untuk 6 bulan sebesar Rp 130.000 per bulan.

2. SMP/MTs Jumlah penerima jenjang SMP/MTs: 186.697

Besaran dana: Rp 300.000 per bulan terdiri dari Biaya Rutin Rp 185.000 dan Biaya Berkala Rp 115.000.
Tambahan SPP untuk SMP/MTs swasta untuk 6 bulan sebesar Rp 170.000 per bulan.

Baca Juga: INFO TERBARU, Cara Melihat Pengumuman UM UNDIP 2023 Bisa Melaui Link pmb.undip.ac.id, Begini Langkahnya

3. SMA/MA Jumlah penerima jenjang SMA/MA: 65.073

Besaran dana: Rp 420.000 per bulan terdiri dari Biaya Rutin Rp 235.000 dan Biaya Berkala Rp 185.000.

Tambahan SPP untuk SMA/MA swasta untuk 6 bulan sebesar Rp 290.000 per bulan.

4. SMK Jumlah penerima jenjang SMK: 107.775
Besaran dana: Rp 450.000 per bulan terdiri dari Biaya Rutin Rp 235.000 dan Biaya Berkala Rp 215.000.

Tambahan SPP untuk SMK swasta untuk 6 bulan sebesar Rp 240.000 per bulan.

BACA JUGA: Pengumuman UM UNDIP 2023 Belum Keluar, Ini Info Terbaru dari Panitia PMB, Cek di 4 Link Berikut

5. PKBM Jumlah penerima jenjang PKBM: 1.900

BACA DEH  Info Pencairan Dana KLJ, KPDJ, KAJ 2024 Cek Di Sini

Besaran dana: Rp 300.000 per bulan terdiri dari Biaya Rutin Rp 185.000 dan Biaya Berkala Rp 115.000

 

Temukan Artikel Viral kami di Google News
Artikel Terkait
Terpopuler
Terbaru

Palestina Desak FIFA Beri Sanksi Kepada Israel

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Federasi Sepak Bola Palestina mengirimkan surat kepada  FIFA yang berisi permintaan mengeluarkan atau menangguhkan (suspend) Israel...