Senin, 20 Mei 2024

Showing results for:

Angkutan Lebaran 2024: Ini Pengaturan Lalin Selama Arus Mudik dan Balik

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pemerintah mengeluarkan aturan tentang Pengaturan Lalu Lintas Jalan serta Penyeberangan Selama Masa Arus Mudik dan Arus Balik Angkutan Lebaran 2024/1445 H.Aturan itu dikeluarkan  pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub), Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), dan...

Arus Balik Lebaran 2024: Ratusan Ribu Kendaraan Berduyun-Duyun Memasuki Jakarta

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - "Ke Jakarta Kan Kembali..." Ratusan ribu  pemudik kini berduyun-duyun kembali ke Jakarta. Kepadatan lalu lintas di jalan bebas hambatan (tol) menuju Jakarta tak terelakan. Arus balik ini diprediksi hingga Sabtu (14/4) malam.Untuk itu, pemerintah  menerapkan sistem...

Arus Balik Lebaran 2024: One Way Dari KM 414 Tol Kalikangkung – KM 72 Tol Cipali Ditunda

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Korlantas Polri resmi menunda sistem rekayasa lalin berupa One Way dari KM 414 Tol Kalikangkung hingga KM 72 Tol Cipali yang sebelumnya direncanakan akan diberlakukan pada Jumat (12/4) siang ini pukul 14.00 WIB.Kakorlantas Polri Irjen Pol...

Info Mudik Lebaran 2024: Tiket Kapal Penyeberangan Di Pelabuhan Merak Ludes

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Pengelola Pelabuhan Merak menginformasikan tiket kapal penyeberangan (ferry) di Pelabuhan Merak sudah habis hingga Senin (8/4).Dirut PT Angkutan Sungai, Danau, dan Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry, Ira Puspadewi menyebut tiket  habis hingga tanggal 8 April 2024, tidak...

Info Mudik Lebaran 2024: Tips Perjalanan via Tol Cipali-Kalikangkung

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Info untuk para pemudik yang akan melintasi jalur tol, dari KM 72 Cikampek (Jalan Tol Cipali) hingga KM 414 Gerbang Tol Kalikangkung Jalan Tol Batang-Semarang masih diberlakukan One Way (satu arah).Keputusan PT Jasa Marga (Persero) Tbk ...

Mudik Lebaran 2024: Jumlah Kendaraan Keluar Jabar Dari Tol, Ini Prediksi Polda Jabar

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Kepolisian Daerah Jawa Barat, memprediksi jumlah kendaraan keluar Jawa Barat pada periode lebaran 2024 melalui gerbang tol sebanyak 1,86 juta kendaraan. Angka tersebut naik 5,94% dibanding periode lebaran 2023 dan meningkat 54,13 dibanding hari normal.Kapolda Jawa...

Ini Saran Dari Pak Polisi Untuk Para Pemudik Lebaran 2024

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Menjelang Hari Raya Idulfitri atau Lebaran 2024 dipastikan jalanan akan dipenuhi kendaraan para pemudik.Tentu, para pemudik baik yang menggunakan kendaraan roda dua atau motor dan mobil harus mempersiapkan diri menjelang mudik Lebaran 2024.Korps Lalu Lintas (Korlantas)...

Data Pemesanan Tiket Idulfitri 2024: Puncak Mudik Lewat Udara Paling Tinggi H-4 dan H-3 Lebaran

TENTANGKITA.CO, JAKARTA – Dari data pemesanan tiket pesawat terbang, puncak arus mudik menggunakan moda transportasi udara akan berlangsung pada H-4 dan H-3 sebelum Lebaran atau Hari Raya Idulfitri 2024.Data tersebut terungkap saat Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi melakukan...

Mudik Lebaran 2024: Gede Banget, Ini Pesan Jokowi

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Hari Raya Idul Fitri tinggal beberapa hari lagi. Sebagian besar warga, kini, mungkin sudah mulai mengkemas-kemas barang untuk mudik."Rencanakan mudik Lebaran tahun 2024 lebih awal," ajak Presiden Joko Widodo (Jokowi) kepada awak media usai membuka Kongres...

Mudik Gratis 2024, Yuk Daftar Di Sini Mulai Selasa (5/3)

TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Mudik Gratis 2024? Ya. Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan (Kemenhub) akan menggelar  program Angkutan Mudik Gratis pada Lebaran tahun 2024.“Kami mengajak masyarakat bergabung dalam program mudik gratis yang diselenggarakan Kementerian Perhubungan. Selain penumpang, sepeda motornya juga akan...

Latest News

Liga Inggris: Manchester City Juara

 TENTANGKITA.CO, JAKARTA - Manchester City juara. Dalam pertandingan terakhir di Stadion Etihad, City menundukkan West Ham 3-1, Minggu (19/5). ...